Sedikit perlu diketahui oleh dosen mengenai kesan dan pesan bahwasannya pembelajaran MP&ICT sebaiknya lebih menekankan pada penggunaan komputer dan dosen lebih baik membimbing dengan maksimal pelaksanaan pembelajaran.
Akan tetapi, kami juga berterimakasih kepada dosen karena telah memberikan sedikit tambahan ilmu yang belum pernah kami ketahui, yakni dengan mengajarkan cara membuat cerita pendek denbgan fasilitas Story Bird. walaupun pada peaksanaan pembuatan cerita dengan fasilitas tersebut banyak kendala yang terjadi seperti cara melog-in user hingga berfikir membuat cerita dengan gambar yang sudah tersedia. Pembuatan cerita sungguh membutuuhkan waktu yang lama dan banyak sekali revisi cerita yang tidak sesuai dengan umur siswa sampai penulisan EYD yang kurang tepat membuat mahasiswa teruama saya harus mengganti ulang dan berfikir ulang untuk membuat cerita baru dengan judul dan tema baru pula dan itu membutuhkan waktu yang sangatlah lama karena ide pembuatan cerita tidak semata-mata dapat muncul tepat waktu nan cepat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar